- Nama Perusahaan : PT Transindo Data Perkasa
- Penempatan : Rumah Sakit Grhasia DIY
- Posisi : Web Programmer
- Pendidikan : Min. D3/ S1
PT Transindo Data Perkasa Transindodata merupakan sebuah perusahaan konsultan teknologi informasi yang berfokus pada jaringan komputer dan rekayasa piranti lunak sejak tahun 2011.
Transindodata mulai mengembangkan berbagai produk barang dan jasa untuk mendukung implementasi teknologi informasi dalam berbagai sektor, terutama kesehatan (rumah sakit), pemerintah, dan swasta (enterprise).
PT Transindo Data Perkasa kembali membuka lowongan pekerjaan untuk posisi Web Programmer pada bulan Desember 2021.
Berikut informasi lengkap mengenai syarat dan ketentuan pendaftaran.
JOB DESCRIPTION
- Mengembangkan produk sistem informasi manajemen rumah sakit
REQUIREMENTS
- Pendidikan minimal Diploma/ Sarjana Jurusan Teknik Informatika/ Ilmu Komputer/ Teknologi Informasi
- Menguasai pembuatan aplikasi berbasis Web menggunakan PHP, HTML dan CSS
- Mengerti Ajax, Jquery & Mengetahui Bisnis Proses ERP menjadi nilai tambah
- Menguasai Laravel, Database PostgreeSQL, MySQL, SQL Server
- Memiliki Daya Analisa, logika dan kerja yang baik
- Dapat berkomunikasi dengan baik
- Mampu bekerja secara individu atau dengan TIM
- Bersedia uintuk penempatan di Rumah Sakit Grhasia DIY
PENDAFTARAN
Kamu tertarik dan memenuhi persyaratan lowongan kerja diatas? Kirimkan berkas lamaran ke email
hrd@transindodata.com
Atau dapat juga dikirimkan ke alamat Kantor Pusat kami di
PT Transindo Data Perkasa
Jl. Cikutra Baru Raya No. 28 Bandung Tlp. 022-87787781
Disclaimer : Segala bentuk penipuan berkedok lowongan kerja dapat terjadi dimana saja, sehingga kita perlu jeli dan berhati-hati terhadap prosedur yang ditawarkan. Kita patut curiga terhadap lowongan yang meminta sejumlah uang pendaftaran baik untuk alasan administratif maupun akomodatif.
Tentang Gudangkarir.com
Gudangkarir.com merupakan platform berbagi info lowongan kerja Jogja, CPNS, lowongan BUMN, dan Lowongan Swasta baik lokal maupun nasional. Selain berbagi informasi tentang lowongan pekerjaan, gudangkarir.com juga membagikan tips, motivasi seputar dunia kerja.