lowongan kerja di parang abinama kencana

PT Parang Abinama Kencana merupakan perusahaan yang bergerak di bidang Digital Marketing berbasis di Jl. Prof. DR. Soepomo Sh No.123, Warungboto, Umbulharjo, Yogyakarta.

PT Parang Abinama Kencana kembali membuka lowongan pekerjaan untuk posisi Host Live Online SHop (Part Time) pada bulan Juni 2025.

Berikut informasi lengkap mengenai syarat dan ketentuan pendaftaran. 

KUALIFIKASI

  • Perempuan (mahasiswi dipersilahkan melamar jika cocok jam kerjanya)
  • Usiamaksimal 35 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/Sederajat
  • Berdomisili di Jogja (diutamakan)
  • Bisa berkomunikai dengan baik, ceria dan berkelakuan baik
  • Tidak disediakan mess
  • Diutamakan yang puya pengalaman sebagai Host live Online Shop di Shopee/Tiktok

JAM KERJA (SHIFT)

  • Pagi : 06.00-12.00
  • Siang : 12.00-18.00
  • Malam : 18.00-24.00
  • Libur 1x seminggu (diusahakan bukan sabtu/minggu)

PENDAFTARAN
Kamu tertarik dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja di atas? Kirimkan CV dan Surat Lamaran ke email 

081226264634

Informasi lebih lanjut mengenai teknis pendaftaran dapat menghubungi via whatsapp di 081226264634

Disclaimer : Segala bentuk penipuan berkedok lowongan kerja dapat terjadi dimana saja, sehingga kita perlu jeli dan berhati-hati terhadap prosedur yang ditawarkan. Kita patut curiga terhadap lowongan yang meminta sejumlah uang pendaftaran baik untuk alasan administratif maupun akomodatif. 

Lowongan Host Live Online Shop (Part Time) di PT Parang Abinawa Kencana
Tagged on:     

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *