Mandira Dian Semesta (MDS), sebagai sebuah perusahaan di bawah Mizan Grup yang ditugasi menangani aktivitas penjualan langsung. MDS membidik target pasar menengah ke atas dengan menawarkan buku-buku yang dikemas istimewa dan luks. Produk-produk ini tidak dijual di toko buku, tapi dipasarkan langsung kepada konsumen melalui layanan pintu-ke-pintu atau di pameran-pameran tertentu.

Selain buku-buku produksi dalam negeri, MDS juga mendistribusikan buku-buku terbitan luar negeri. Pasar MDS mencakup perusahaan swasta dan BUMN, lembaga-lembaga pendidikan, serta rumah tangga.

Jadilah reseller buku anak. Pendaftaran gratis. Apa keuntungan bergabung menjadi reseller MDS?

  1. Jualan tanpa perlu stok barang
  2. Jualan tanpa perlu ribet soal packing
  3. Training gratis serta adanya jenjang karir

PENDAFTARAN
Pendaftaran dapat langsung menghubungi via whatsapp kak Shabrina di 0823 3395 2223

Peluang Reseller Buku Anak! GRATIS

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *