lowongan kerja di sari ecco jogja

Sari Ecco merupakan usaha yang bergerak di bidang swalayan daging yang berlokasi di Jl Wijaya Kusuma No. 1B-C, Condong Catur, Depok, Sleman, Yogyakarta.

Sari Ecco kembali membuka lowongan pekerjaan untuk posisi Pramuniaga, Admin, Kepala Tokopada bulan Mei 2024.

Berikut informasi lengkap mengenai syarat dan ketentuan pendaftaran. 

1. PRAMUNIAGA

  • Laki-laki, Muslim, Usia 18-26 tahun
  • Berdomisili di Sleman Yogyakarta
  • Pendidikan minimal SMA / SMK
  • Niat dalam bekerja
  • JUJUR, RAJIN, BERTANGGUNG JAWAB, DISIPLIN (Kriteria ini Diutamakan)
  • Sanggup bekerja dengan sistem shift
  • Tidak tersedia mess

2. ADMIN 

  • Wanita, Muslim, Usia 18-26 tahun
  • Berdomisili di Sleman Yogyakarta
  • Pendidikan Minimal SMA/SMK Sederajat
  • Memiliki rasa tanggung jawab terhadap pekerjaan, ramah, jujur dan DISIPLIN
  • Sanggup bekerja dengan sistem shift
  • Mengelola akun WA dan Grab / Gojek menerima pesanan hingga siap untuk di kirim ke konsumen

3. KEPALA TOKO

  • Muslim, Usia 25-30 tahun
  • Pendidikan Minimal S1 Sederajat
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun
  • DISIPLIN WAKTU, BERTANGGUNG JAWAB
    DALAM BEKERJA, MAU BELAJAR, JUJUR, RAJIN
  • Dapat mengoperasikan komputer dengan cukup baik
  • Berdomisili di Sleman atau Yogyakarta kota
  • Belum menikah lebih di utamakan
  • Dapat memimpin tim

BERKAS LAMARAN

  • Surat Lamaran dan CV
  • Fotokopi ljazah Terakhir
  • Fotokopi KK
  • Fotokopi KTP
  • Pas foto 1 lembar

PENDAFTARAN
Kamu tertarik dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja di atas? Kirimkan CV dan Surat Lamaran ke langsung ke toko atau via email 

sariecco.swalayan@gmail.com

Sari Ecco Swalayan (Bagian Kasir)
JI. Wijaya Kusuma No. 1B-C, Utara Pasar Condong Catur, Depok, Sleman

Informasi lebih lanjut mengenai teknis pendaftaran dapat menghubungi via whatsapp di 0812-1594-6556

Disclaimer : Segala bentuk penipuan berkedok lowongan kerja dapat terjadi dimana saja, sehingga kita perlu jeli dan berhati-hati terhadap prosedur yang ditawarkan. Kita patut curiga terhadap lowongan yang meminta sejumlah uang pendaftaran baik untuk alasan administratif maupun akomodatif. 

Lowongan Kepala Toko, Pramuniaga, Admin di Sari Ecco Swalayan
Tagged on:             

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *