
- Nama Perusahaan : ACC Berijalan
- Penempatan : Yogyakarta
- Posisi : Mitra Tema (Telephony Promotion Agent), Mitra Delta (Desk Telephony Agent)
- Pendidikan : Umum
Acc Berijalan merupakan perusahaan yang menjadi pusat sentralisasi kegiatan bisnis digital dari ACC yang sekaligus merupakan anak perusahaan dari Astra Group.
Acc Berijalan kembali membuka lowongan pekerjaan posisi Mitra Tema (Telephony promotion agent), Mitra Delta (Desk Telephony agent) pada Oktober 2025
Berikut informasi lengkap mengenai syarat dan ketentuan pendaftaran.
1. MITRA TEMA (TELEPHONY PROMOTION AGENT)
KUALIFIKASI
- Siapa saja yang telah memiliki KTP
- Bersedia belajar dan dilatih oleh tenaga profesional
- Memiliki alasan yang kuat untuk bekerja dan berkeinginan untuk berhasil
JOBDESK
- Berkomunikasi dengan pelanggan yang sudah ada untuk memilih produk yang sesuai dan dibutuhkan
2. MITRA DELTA (DESK TELEPHONY AGENT)
KUALIFIKASI
- Siapa pun yang telah memiliki KTP
- Bersedia belajar dan dilatih oleh tenaga profesional
- Memiliki alasan yang kuat untuk bekerja dan berkeinginan untuk berhasil
JOBDESK
- Membantu dan mengigatkan pelanggan dalam melakukan transaksi pembayaran
BENEFIT
- Waktu kerja yang Fleksible, Mitra bisa memilih jadwal slot kerja (1 slot : 4 jam kerja)
- Mendapatkan benefit dari akumulasi slot kerja yang diambil
- Work from Office (lokasi kerja di Mrican, Yogyakarta)
- Berkesempatan mendapatkan sertifikat pekerjaan
- Kesempatan berkarir
PENDAFTARAN
Kamu tertarik dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja di atas? Kirim berkas lamaran via link dibawah
Bit.ly/Mitra_Tema
Bit.ly/Mitra_Delta
Disclaimer : Segala bentuk penipuan berkedok lowongan kerja dapat terjadi dimana saja, sehingga kita perlu jeli dan berhati-hati terhadap prosedur yang ditawarkan. Kita patut curiga terhadap lowongan yang meminta sejumlah uang pendaftaran baik untuk alasan administratif maupun akomodatif.