- Nama Perusahaan : Petit Paris Boulangerie
- Penempatan : Yogyakarta
- Posisi : Barista & Cook
- Pendidikan : SMK/ SMK
Petit Paris Boulangerie merupakan perusahaan yang bergerak di bidang F&B Bakery yang sedang berkembang pesat di Yogyakarta.
Petit Paris Boulangerie kembali membuka lowongan pekerjaan untuk posisi Barista & Cook pada bulan Juni 2024.
Berikut informasi lengkap mengenai syarat dan ketentuan pendaftaran.
1. BARISTA
KUALIFIKASI
- Usia maksimal 35 tahun
- Pendidikan minimal SMA/K
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun
- Pengalaman menggunakan mesin kopi
- Dapat membuat latte art
- Berpenampilan menarik lebih disukai
- Jujur, disiplin, teliti, dan cekatan
- Bersedia bekerja shift
- Good attitude dan good upselling
- Diutamakan domisili sekitar Bandara YIA, Kulon Progo (penempatan YIA, Kulon Progo)
BENEFIT
- Minimal UMK sesuai dengan penempatan
- BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan
- Dan lainnya (sesuai ketentuan perusahaan)
2. COOK
KUALIFIKASI
- Pria/wanita
- Pendidikan minimal SMK/SMA (Jurusan tata boga/sejenis)
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang FnB
- Usia maksimal 30 tahun
- Memiliki pengetahuan mengenai masakan western (lebih disukai)
- Bersedia menjalani training 3 bulan dan kontrak 1 tahun
- Bersedia bekerja secara shifting (pagi dan malam)
DESKRIPSI PEKERJAAN
- Membuat masakan sesuai dengan resep dan SOP yang berlaku
- Memelihara kebersihan dapur, inventory, bahan makanan dan alat dapur
- Melakukan riset untuk menciptakan menu baru
- Memastikan bahan baku yang digunakan layak dan sesuai standart pangan
- Cek dan estimasi ketersediaan bahan baku
- Membackup operasional (cashier/order) apabila diperlukan
BENEFIT
- Gaji minimal UMK penempatan.
- Bonus Overtime BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan
- Catering
PENDAFTARAN
Kamu tertarik dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja di atas? Kirimkan CV dan Surat Lamaran via email
career@takaoozora.com
Disclaimer : Segala bentuk penipuan berkedok lowongan kerja dapat terjadi dimana saja, sehingga kita perlu jeli dan berhati-hati terhadap prosedur yang ditawarkan. Kita patut curiga terhadap lowongan yang meminta sejumlah uang pendaftaran baik untuk alasan administratif maupun akomodatif.