
- Nama Perusahaan : KSP Artha Mulia
- Penempatan : JL. Godean Km. 4, Ruko Gading Mas No. 10B, DIY
- Posisi : Marketing
- Pendidikan : Minimal D3
KSP Artha Mulia merupakan koperasi simpan pinjam berbadan hukum nomor 546/ BH/ Meneg.i/X/2006, tersebar di beberapa kota di Pulau Jawa.
KSP Artha Mulia Cabang Sleman kembali membuka lowongan pekerjaan untuk posisi Marketing pada 2 Desember 2021.
Berikut informasi lengkap mengenai syarat dan ketentuan pendaftaran.
KUALIFIKASI
- Pria/ wanita Warga Negara Indonesia
- Usia maksimal 40 tahun
- Pendidikan minimal D3
- Memiliki SIM C dan mampu mengendarai kendaraan bermotor
- Berintegritas, disiplin, dan mampu bekerja dalam tim maupun individu
- Dapat bekerja dengan target dan diutamakan berpengalaman perbankan, leasing atau koperasi.
BENEFIT
- Gaji Pokok + Tunjangan
- Insentif
- Uang Makan + Transport
- BPJS Kesehatan + Ketenagakerjaan
- Cuti Tahunan
PENDAFTARAN
Kamu tertarik dan memenuhi persyaratan lowongan kerja di KSP Artha Mulia? Kirimkan Surat Lamaran dan CV ke alamat email
arthamulia.jogja@gmail.com
Atau dapat langsung ke kantor KSP Artha Mulia Cabang Sleman
Alamat kantor : JL. Godean Km. 4, Ruko Gading Mas No. 10B, Kwarasan, Nogotirto, Kec. Gamping, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55592
Informasi teknis pendaftaran dapat menghubungi via whatsapp di nomor 0895413600217
Disclaimer : Segala bentuk penipuan berkedok lowongan kerja dapat terjadi dimana saja, sehingga kita perlu jeli dan berhati-hati terhadap prosedur yang ditawarkan. Kita patut curiga terhadap lowongan yang meminta sejumlah uang pendaftaran baik untuk alasan administratif maupun akomodatif.
Tentang Gudangkarir.com
Gudangkarir.com merupakan platform berbagi info lowongan kerja Jogja, CPNS, lowongan BUMN, dan Lowongan Swasta baik lokal maupun nasional. Selain berbagi informasi tentang lowongan pekerjaan, gudangkarir.com juga membagikan tips, motivasi seputar dunia kerja.